Tag: peneliti
-
Menyebutkan siapa pemberi dana kajian anda
Belum banyak dilakukan oleh penulis yang mengirimkan naskahnya ke HIJP untuk mengisi atau berinisiatif menyebutkan identitas pemberi dana kajiannya, apakah mandiri atau organisasi tertentu. Padahal hal ini sangatlah penting.