Tag: GERMAS
-
Pelaksanaan Gerakan Masyarakat Sehat (GERMAS) tahap 2
Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat melaksanakan GERMAS tahap 2 tahun 2022. Sebagaimana diketahui bahwa GERMAS merupakan program Nasional yang mulai dicanangkan pada tahun 2015, partisipasi Poltekkes Kemenkes Kendari telah terlaksana mulai dari Kabupaten Buton Utara, Kabupaten Kolaka Utara, dan Kabupaten Barru.