Unit Jurnal dan Hak Atas Kekayaan Intelektual bertugas:
- melaksanakan penerbitan ilmiah;
- melaksanakan pengelolaan sentra kekayaan intelektual;
- menyusun laporan pelaksanaan tugas Unit Jurnal dan Hak Atas Kekayaan Intelektual.
Informasi terkait Unit Jurnal dan HAKI dapat menghubungi Ainul Rafiq, S.Kep.
Kabar Jurnal dan HAKI
-
Tawaran Pembiayaan Pencatatan Paten Sederhana
Kepada Yth: Para Ketua Jurusan Para Sub Koordinator Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Dalam rangka meningkatkan perolehan dan perlindunganKekayaan Intelektual (KI) khususnya paten sederhana yang berasal dari luaranaktivitas Tri Dharma Perguruan Tinggi, Sentra Kekayaan Intelektual pada tahun2023 akan melaksanakan Program Unggulan Berpotensi KI (UBER KI) denganadministrasi pengusulan dan pembiayaan paten sederhana bagi seluruh dosendan tenaga …
Continue reading “Tawaran Pembiayaan Pencatatan Paten Sederhana”
-
Surat edaran direktur tentang luaran pengabdian kepada masyarakat tahun 2021 wajib terbit pada jurnal Poltekkes Kemenkes Kendari
Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat yang pendanaanya berasal dari DIPA institusiagar menghasilkan luaran yang terbit pada jurnal ilmiah. Terdapat Jurnal Inovasi, Pemberdayaan dan Pengabdian Masyarakat (JIPPM) dan Jurnal Stunting Pesisir danAplikasinya (JSPA) yang telah memiliki International Standard Serial Number (ISSN) dan masuk dalam kategori Jurnal Nasional. Hasil Pengabdian kepada Masyarakat tahun 2021 yang belum diterbitkan di …
-
Tawaran Pembiayaan Usulan Paten dan Paten Sederhana
Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi Melalui Direktur Riset Teknologi dan Pengabdian Masyarakat mengadakan program Unggulan Berpotensi Kekayaan Intelektual (UBER KI) Tahun 2022. UBER KI merupakan bantuan dari Pemerintah kepada Dosen di Perguruan Tinggi dan memiliki output akhir paten dan paten sederahana.